Simulasi Gelar Rumah Sakit Lapangan

02/06/2014 09:00

    Dalam ranga Kesiapsiagaan Sektor Kesehatan dalam menghadapi Pemilu 2014 di wilayah PPK Regional Bali, maka dengan ini kami bermaksud melaksanakan Simulasi Gelar Rumah Sakit Lapangan di Kabupaten Badung.

dalam beberapa rangkaian acara sebagai berikut:

1. Senin, 2 Juni 2014 pukul 09:00 Wita

    bertempat di Ruang Rapat lantai 3 Dinkes Prov dalam acara Rapat final skenario simulasi gelar RS lapangan

2. Kamis, 5 Juni 2014 pukul 09:00 Wita

    bertempat di lapangan Kopral Surem Desa Blahkiuh dalam acara Briefing pelaku dan pra-gladi untuk simulasi gelar RS Lapangan

3. Jumat, 6 Juni 2014 pukul 08:00 Wita

    bertempat di lapangan Kopral Surem Desa Blahkiuh dalam acara Gladi untuk simulasi Gelar Rs Lapangan

 

acara tersebut melibatkan beberapa instansi pemerintahan sbb:

1. Direktur RSUP Sanglah Denpasar

2. Kepala BPBD Provinsi Bali

3. Kepala BPBD Kab. Badung

4. Kepala Dinas Kesehatan Kab. Badung

5. Direktur RSUD Kab. Badung

6. Dinas Pemadam Kebakaran Kab. Badung

7. Kepala Satpol PP Kab. Badung

8. Kepala PMI Wilayah Badung

9. Ketua Forum Pengurangan Resiko Bencana Prov. Bali

10. Ka.Bid.Dokkes Polda Bali

11. Ka.Kesdam IX Udayana Denpasar

12. Dit.Lantas Polda Bali

13. Ketua RAPI Wilayah Bali

14. Kepala Kantor SAR Bali

15. Kapolres Badung

16. Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan

17. Kepala Bidang Yankes Prov. Bali

18. Kepala Seksi Rujukan Dinkes Prov. Bali

19. Kepala Puskesmas Mengwi I

20. Kepala Puskesmas Mengwi III

21. Kepala Puskesmas Abiansemal I

 

#untuk melihat foto foto kegiatan terkait, silahkan klik di:

https://ppkregionalbali.webnode.com/news/rapat-persiapan-gladi-lapang-gedung-transit-ppk-regional-bali-/

https://ppkregionalbali.webnode.com/news/survei-lapangan-dalam-rangka-simulasi-gelar-rumah-sakit-lapangan/

https://ppkregionalbali.webnode.com/news/simulasi-bencana-kebakaran-dan-kesiapsiagaan-pemilu-2014/